ABSTRAK Afrianti M. Bora, C 301 13 033. “Pengaruh Keahlian Profesional, Skeptisisme Profesional, Dan Penaksiran Risiko Audit Terhadap Pendeteksian Kecurangan (Studi Empiris Pada Auditor Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia Perwakilan Provinsi Sulawesi Tengah)” dibimbing oleh Nina Yusnita Yamin selaku pembimbing I dan Yuldi Mile selaku pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk m…