ABSTRAK Moh. Hamsyari, Analisis Program Corporate Social Responsibility Dalam Meningkatkan Citra PT. Telkomsel (Kajian Deskriptif Program Telepon Dan SMS Gratis Pasca Bencana di Kota Palu). Dibimbing oleh Abdul Kahar selaku pembimbing I dan Jamaluddin selaku pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana bentuk program CSR yang dilaksanakan oleh telkomsel pasca terjadinya …