ABSTRAK Farida Longji C20116261, Judul Penelitian “Strategi Inovasi Pada Batik Bomba di Kota Palu”. Dibimbing oleh Syamsuddin. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui dan menganalisis strategi inovasi yang diterapkan pada Industri Batik Bomba di Kota Palu. Jenis penelitian menggunakan deskriptif kualitatif dengan metode analitis. Penelitian ini mengambil subjek pada Industri Batik …