ABSTRAK Pengaruh Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pasien Rawat Inap Pada Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Banggai Kepulauan. MAGVIRA ALIA (C 201 12 115) di bimbing oleh Bapak Dr.Suardi, SE., M.Si sebagai pembimbing I dan Bapak Nirwan, SE., M.Si sebagai pembimbing II Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan (X) yang terdiri dari bukti fisik (X1), keandalan (X…