PENGARUH SIKAP DAN NORMA SUBYEKTIF TERHADAP MINAT MAHASISWI UNIVERSITAS TADULAKO MEMBELI LIPSTICK MEREK LA TULIPE Dita Amaliah, C201 14 026, dibimbing Oleh Wahyuningsih, SE. M.Sc, Ph.D dan Dr. H.Syamsul Bahri Dg. Parani, SE. MM . ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh sikap dan norma subyektif secara serempak dan parsial terhadap minat Mahasiswi Unive…