ABSTRAK Magfira Dahlan, C 301 14 271 Pengaruh Faktor Faktor Fundamental Terhadap Harga Saham Di Sektor Perkebunan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Dibimbing oleh Mohammad Iqbal Bakry selaku pembimbing I dan Muhammad Ilham Pakawaru selaku pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return on Asset, Net Profit Margin, Debt Equity Ratio, Current Ratio dan Total Asset…