ABSTRAK Winny Destriyanti C 300 14 019, Prosedur Permohonan Pembuatan Nomor Pokok Wajib Pajak Orang Pribadi (NPWP OP) Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Palu dibimbing oleh Andi Mattulada Amir selaku pembimbing I dan Rahma Masdar selaku pembimbing II. Penulisan laporan akhir ini bertujuan untuk mengetahui Prosedur Permohonan Pembuatan Nomor Pokok Wajib Pajak di Kantor Direktorat Jendral Paja…