PENGARUH LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR DINAS SOSIAL KABUPATEN TOJO UNA-UNA. Elsha H. M. Saleh, C201 15 454. Dibimbing oleh Syamsuddin. ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisa: (1) Pengaruh secara simultan variabel Lingkungan Kerja Fisik dan Lingkungan Kerja non fisik terhadap kinerja pegawai pada kantor Dinas Sosial Kabupaten Tojo Una-Una …