ABSTRAK Bonifasius Jusuf (C 301 11 089). “Materialisme Dalam Perspektif Mahasiswa Akuntansi: Sebuah Studi Fenomenologi”. Dibimbing oleh Chalarche Totanan selaku pembimbing I dan Nina Yusnita Yamin selaku pembimbing II. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan makna materialisme dalam pengelolaan keuangan Mahasiswa Akuntansi. Informan utama penelitian terpilih pada 3 (Tiga) Mahasiswa d…