ABSTRAK Norma Ainun Safitri, C 301 11 003, Praktik Akuntansi Zakat, Infaq dan Sedekah pada Badan Amil Zakat Kota Palu, dibimbing oleh M. Ikbal Abdullah selaku pembimbing I dan Sugianto selaku pembimbing II. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif yang menggunakan pendekatan Fenomenologi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktik akuntansi zakat, infaq dan sedekah pada Badan Am…