ABSTRAK Armin Yulina Ragompi C 101 15 102, dengan judul skripsi Analisis Pertumbuhan Penduduk Dan Fasilitas Kesehatan Di Kabupaten Morowali Utara. Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, Fakultas Ekonomi. Universitas Tadulako Yang dibimbing oleh Pembimbing Utama Chairil Anwar, dan Pembimbing Pendamping Laendatu Paembonan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana pertumbuhan…