ABSTRAK Nur Rahmadiyani, C 300 16 044, Prosedur Pembayaran Gaji Induk PNS Satuan Kerja pada Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Palu, dibimbing oleh Femilia Zahra selaku pembimbing I dan Mustamin selaku pembimbing II. Penelitian ini disusun dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana proses pembayaran gaji induk PNS satuan kerja pada KPPN Palu sudah berjalan sesuai dengan prosedur dan ketent…