ABSTRAK JUNIARTI SALI T C101 13 012, Analisis Pengembagan Komoditi Kopi (Coffea) Dalam Upaya Peningkatan Produksi Di Kecamatan Lore Peore Kabupaten Poso. Yang di bimbing oleh Pembimbing Utama Bapak Arsyad Mardani, dan Pembimbing Pendamping Bapak Andi Herman Jaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pengembangan yang dapat digunakan dalam upaya peningkatan produksi kopi dan pend…